Parenting

Tips Melatih Anak Sikat Gigi

Sebenarnya saya termasuk telat untuk urusan kebersihan gigi dan bagian rongga mulut Ziva. Contohnya nih. Untuk bayi yang giginya belum tumbuh bukan berarti dibiarin begitu saja. Ternyata bagian bagian lidah, gusi, langit-langit mulut wajib dibersihkan setelah bayi selesai menyusui dengan menggunakan kapas yang dibasahi dengan air minum. Nah saya nggak melakukan itu. Jadi saya baru […]

Mengajak Balita Menonton Film di Bioskop

Kalau kita search di Google dengan kata kunci “mengajak balita ke bioskop” atau kata kunci yang mirip-mirip gitu, langsung keluar berbagai artikel baik yang pro maupun yang kontra. Saya dan suami bagaimana? Apakah termasuk yang pro atau yang kontra?

10 Ide Permainan Montessori untuk Anak di Rumah (1)

Cuma mau sharing beberapa ide permainan anak yang pernah saya kasih untuk Ziva bermain di rumah. Idenya saya contek dari berbagai sumber *emak2tukangcontek*. Kalau lagi rajin saya suka bikin sendiri mainan untuk Ziva yang simpel-simpel. Tapi kalau lagi malas bikin-bikin, Ziva saya kasih mainan lain seperti puzzle, kubus bersusun atau buku aja 😀

Tentang Stay At Home Dad/ Working At Home Dad

Stay At Home Mother (SAHM) sih sudah biasa. Kalo Stay At Home Dad (SAHD) atau Working At Home Dad (WAHD)? Itu luar biasa 😀

Tentang Maturasi Otak Versus Stimulasi Dini

Tanggal 29 Agutus 2015 yang lalu ada sebuah acara yaitu diskusi terbuka yang membahas mengenai maturitas otak versus stimulasi dini. Materi ini dibawakan oleh dr. Purboyo Solek, Dr. Sp.A(K) dan dr. Kristiantini Dewi. Berikut ini rangkuman materi dari narasumber yang sudah saya buat versi gambar supaya lebih ringkas. Otak terbagi menjadi otak besar, otak kecil […]

Scroll to top
%d bloggers like this: